Game Inside Mirip Limbo Dalam Versi Terbaiknya

Game Inside Mirip Limbo Dalam Versi Terbaiknya

Game Inside Mirip Limbo Dalam Versi Terbaiknya Dari awal, game Inside ini sangat mirip dengan game Limbo. Tanpa aba-aba yang signifikan, Anda akan tiba-tiba mengendalikan seorang anak laki-laki di dunia yang terkesan kelam dan gelap, berjalan dari kiri ke kanan seperti dalam game side-scrolling biasa. Tidak ada instruksi yang tersedia untuk Anda di sini. Sebaliknya, … Baca Selengkapnya

Istilah-istilah Penting Ketika Bermain Game Mobile Legends

mobile Legend

Banyak yang masih tidak paham terkait Istilah-istilah Penting Dalam Game Mobile Legends. Sampai saat ini, euforia Mobile Legends terus berlanjut. Banyak orang menyukai permainan ini daripada permainan MOBA lainnya. Ini karena Mobile Legends mempunyai reputasi sebagai permainan yang sangat mengasyikkan dan ramah untuk segala jenis Smartphione. Dalam permainan ini, banyak sekali istilah permainan unik dan … Baca Selengkapnya

Pokemon Unite: Saat Pokemon Beraksi dalam Dunia MOBA yang Menarik

Pokemon unite

Game Pokemon Unite telah menjadi fenomena dalam industri game online sejak dirilis. Gabungan antara keseruan dan nostalgia dari dunia Pokemon dengan genre populer Multiplayer Online Battle Arena (MOBA) telah menarik minat jutaan pemain di seluruh dunia. Maka tak heran mengapa game ini sudah sangat populer dari awal perilisannya.   Dalam artikel ini, kita akan menjelajahi … Baca Selengkapnya